masjid jami nurul akmal

masjid jami nurul akmal
RENCANA MASJID 3D

Kamis, 29 Oktober 2015

PENGGALIAN DANA 
METODE PENYEBARAN AMPLOP SEIKHLASNYA

assalamualaikum wrwb

kami panitia pembangunan mengeluarkan metode penggalian dana dengan cara meneyebarkan amplop ke semua umat islam dimana saja berada khususnya wilayah singaraja umumnya se prov. bali dan sekitarnya.. 
kami tidak memaksakan berapa tapi SEIKHLASNYA, karena  sedikit jika secara berjamah maka akan menjadi besar.. 
ini penampakan amplop kami  ASLI JIKA ADA SETEMPEL PEMBANGUNAN



ISINYA BROSUR SATU LAMPIR BOLAK BALIK




mohon maaf jika amplop yang bapak/ibu terima fotocopyan untuk menghemat anggaran tinta warna lumayan mahal.. dan, maaf jika kami tidak sopan dalam pelaksanaan membagikan dan mengambil amplopnya karena keterbatasan dan kekurangan kami.

akhir kata jangan ragu menghubungi kami jika ada hal2 yang ganjil terutama jika ada AMPLOP ASPAL segeralah menghubungi kami di 082146955911 atau 087762597466.

wassalamulaikum wrwb... 
"yuk sedekah biar bekah"



Senin, 19 Oktober 2015

PEKERJAAN TAHAP KE DUA ( II )

  • PEKERJAAN SAMPAI PADA SLOP DENGAN RINCIAN ANGGARAN 

kami membutuhkan uluran tangan saudara untuk menyelesaikan tahapan kedua kami , dengan RAB sebesar Rp 471.719.856 merupakan nominal yang tidak sedikit.

jangan ragu untuk menghubungi kami di 082146955911 ( WA) dan di 56f04ae3 BB

Sabtu, 10 Oktober 2015

pekerjaan pondasi masjid

pekerjaan pembuatan cakar ayam dan bowplank oleh rekan rekan panitia dan warga 
Muhammad Ruslan sebagai  pengawas bangunan
pekerjaan penggalian pondasi secara gotong royong
jadwal gotongroyong bergilir perhari 20 orang

Sabtu, 26 September 2015

pekerjaan pembangunan Masjid Tahap Kedua

asslamualaikum wrb..
dengan Rahmat Allah kami panitia pembangunan sedang merancang pekerjaan tahap kedua yaitu pembuatan pondasi cakar ayam sampai pada atas slop..
dalam waktu dekat kami membutuhkan kayu ukuran 4x6 dan 3x5 untuk bowplang


besar harapan kami agar pembaca membantu kami..

Minggu, 20 September 2015

RAB PEMBANGUNAN TAHAP PERTAMA

RAB pembuatan pondasi straust / borfile pada pekerjaan pelaksanaan pondasi straust / borfile masjid



 

Jumat, 04 September 2015

Minggu, 30 Agustus 2015

Alhamdulillah, dengan Rahmat Allah, kami panitia pembangunan telah memulai pekerjaan tahap awal, yaitu membuat lubang untuk pondasi borfile sebanyak 114 lubang, yang di ikuti pula dengan pengecoran pada tiap2 lubangyna..

 kunjungan dari ir.Bambang Tri.S guna memberikan tekhnik pekerjaan pembuatan pondasi straust / borfile

 memastikan air lumpur terjuras habis smpai kedalaman 7m...
 
 pengecoran pondasi dilakukan oleh warga secara gotongroyong
 

pembuatan gudang penyimpanan barang

Alhamdulillah dengan izin Allah kami panitia pembangunan sudah mulai proses tahap awal perencanaan pembangunan dimulai dengan pembuatan gudang penyimpanan barang, biarpun kayu yang di gunakan kayu bekas insya Allah saya yakin gudang ini mampu bertahan hingga jadi masjid kami







Kamis, 27 Agustus 2015

pembuatan pindasi straus / borfile

pekerjaan tahap awal pembangunan masjid jami nurul akmal dengan membuat pondasi straust / borfile
 
pembuatan gelang gelang besi cor oleh warga dengan gotongroyong
 

merakit besi cor untuk borfile oleh warga
 


Selasa, 25 Agustus 2015

Besi hasil swadaya

Alhamdulillah ,, akhirnya kami memulai dengan bismillah untuk membeli besi ,, semoga Allah meringankan perjalanan kami kelak... Amin
 
 
 

gambar masjid lama

kondisi masjid jika dilihat dari sebelah barat masjid , sebagaian tanah masjid sudah abrasi termakan banjir... Kami dari panitia sudah berulang kali memeperbaiki baik itu swadaya maupun bantuan pemerintah